Senin, 30 Januari 2012

Pengemong salah satu Situs Purbakala " Lingga Yoni " Rsi Markandeya - Gumuk Payung - Gng. Raung - Bwi.


Pura Sandya Dharma adalah salah satu Pura yang berada di Gunung Raung dengan arahan 7 Km sebelah barat kota Genteng - Bwi, tepatnya di Dusun Selorejo - Ds.Kaligondo - Kec.Genteng.
Selain Pengemong dari salah satu Situs Purbakala yang berupa " Lingga Yoni ", pura Sandya Dharma juga dikenal sebagai " Sekretariat Pura Beji Ananthaboga ". Sedikit kami ceritakan disini bahwa pada sekitar awal tahun 2011, umat Sandya Dharma mendapat Taksu & Restu dengan tanda - tanda telah turunnya Sinar Suci dari " Siwa Lingga " yang berada di Pura Sandya Dharma. Maka dengan serempak, umat membuka area tersebut dan atas bantuan saudara kita yang dari Bali maka pada Bln Juli 2011 terwujudlah Pura & Petirtan Antaboga ( Lihat You Tube )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar